Pelatihan Strategi Bisnis dan Pelaporan Keuangan Pada CV ADA NADA
Kata Kunci:
Strategi Bisnis, Pelaporan KeuanganAbstrak
Dalam mengembangkan organisasi sangat diperlukan adanya suatu strategi. Salah satu strategi yang dikembangkan adalah terkait pencatatan ke pelaporan keuangan dan perencanaan bisnis suatu perusahaan. Laporan keuangan yang transparan akan sangat bermanfaat, terutama jika dikaitkan dengan pengambilan keputusan untuk pengembangan organisasi. Selain itu, laporan keuangan juga menjadi dasar dalam penghitungan dan pelaporan Pajak Penghasilan (PPh) organisasi. Pelatihan pelaporan keuangan dan perencanaan strategi akan sangat membantu organisasi, baik untuk pengambilan keputusan maupun perencanaan strategis perusahaan. Pelatihan strategis bisnis dan pelaporan keuangan dilakukan untuk membantu CV ADA NADA Prambon dalam mencapai kinerja bisnis yang lebih baik
Referensi
Bulut, Ç., & Yilmaz, C. (2008). Innovative performance impacts of corporate entrepreneurship: an empirical research in Turkey. HYPOTHESIS, 16, 17.
Carpi, R., Douglas, J., & Gascon, F. (2017). Performance management: Why keeping score is so important, and so hard. McKinsey & Company. Https://Www. Mckinsey. Com/Business-Functions/Operations/Our-Insights/Performance-Management-Why-Keeping-Score-Is-so-Important-and-so-Hard.
Nguyen, D., Nguyen, H., & Nguyen, K. S. (2018). Ownership feature and firm performance via corporate innovation performance: Does it really matter for Vietnamese SMEs? Journal of Asian Business and Economic Studies.
Restrepo-Morales, J. A., Loaiza, O. L., & Vanegas, J. G. (2019). Determinants of innovation: A multivariate analysis in Colombian micro, small and medium-sized enterprises. Journal of Economics, Finance and Administrative Science.
Robbins, S. P., & Coulter, M. (2016). Manajemen (A. Maulana (Ed.). Penerbit Erlangga.
Setiono, H., Khanida, M., & Ilmiddaviq, M. B. (2022). Implementasi Kewirausahaan dan Koperasi di Sekolah Pada MI, Roudlotul Jannah Bilingual Prambon Kab. Sidoarjo. ABDIMAS NUSANTARA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(2), 20–26.