Pemodelan Sistem Pengiriman Barang dengan Mempertimbangkan Resiko Pengiriman di J&T Express

Authors

  • Tomy Surya Hendrawan UNIVERSITAS ISLAM MAJAPAHIT
  • Erly Ekayanti Rosyida
  • Imaduddin Bahtiar Efendi Program Studi Teknik Industri, Universitas Islam Majapahit

DOI:

https://doi.org/10.36815/jurva.v2i3.1348

Keywords:

Waktu, System dinamik, Vensim

Abstract

Terdapat banyak resiko dalam proses pengiriman barang pada perusahaan jasa pengiriman. Salah satu resiko yang sering terjadi adalah barang terlambat sampai di konsumen yang sebabkan oleh perusahan kurang memperhitungkan waktu perjalan. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh model usulan pengiriman barang dengan mempertimbangkan resiko pengiriman barang dengan penjadwalan sortir barang kemudian membandingkan model pengiriman barang awal dengan usulan untuk mengetahui efektivitasnya. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif dengan metode penelitian yang digunakan adalah metode system dinamik. Subyek dari penelitian ini adalah total waktu menunggu keberangkatan. Langkah awal dengan mengidentifikasi variable-varibel yang mempengaruhi masalah waktu istirahat, waktu sortir serta kemacetan. Dengan membuat strategi konseptual menggunakan aplikasi Vensim PLE menghasilkan data total waktu menunggu keberangkatan dari model awal serta hasil dari model usulan yang melebihi waktu keberangkatan yang sudah ditetapkan dari perusahaan. Namun pada model usulan ini terlihat lebih cepat serta ada perubahan dari waktu menunggu keberangkatan yang ditetapkan oleh perusahaan awal. .

References

Dewa, I., Adi, B., Nurcahyawati, V., & Genetika, A. (2012). ISSN 2089-8673 Jurnal Nasional Pendidikan Teknik Informatika ( JANAPATI ) Pulau Jawa Dengan Menggunakan Algoritma Genetika I . Pendahuluan ISSN 2089-8673 Jurnal Nasional Pendidikan Teknik Informatika ( JANAPATI ) II . Dasar Teori. Penentuan Jarak Terpendek Pada Jalur Distribusi Barang DI Pulau Jawa Dengan Meggunakan Algoritma Genetika, 1, 244–258.

Rosyida, E. E., Santosa, B., & Pujawan, I. N. (2018). A Literature Review on Multimodal Freight Transportation Planning under Disruptions. IOP Conference Series: Materials Science and Engineering, 337(1). https://doi.org/10.1088/1757-899X/337/1/012043

Rosyida, E. E., Santosa, B., & Pujawan, I. N. (2019). Logistic strategy to face disruption in freight multimodal transportation network. Proceedings of the International Conference on Industrial Engineering and Operations Management, 2019(MAR), 819–826.

Rosyida, E. E., Santosa, B., & Pujawan, I. N. (2019). Combinational disruptions impact analysis in road freight transportation network. AIP Conference Proceedings, 2097(April). https://doi.org/10.1063/1.5098278

Rosyida, E. E., Santosa, B., & Pujawan, I. N. (2020). Freight route planning in intermodal transportation network to deal with combinational disruptions. Cogent Engineering, 7(1). https://doi.org/10.1080/23311916.2020.1805156

Wang, X., Ruan, J., & Shi, Y. (2012). file:///F:/JurNal TA/Skripsi/jurnal 1.pdf. International Journal of Production Economics, 140(1), 508–520. https://doi.org/10.1016/j.ijpe.2012.07.001

Downloads

Published

2022-12-20

How to Cite

Tomy Surya Hendrawan, Rosyida, E. E. ., & Efendi, I. B. . (2022). Pemodelan Sistem Pengiriman Barang dengan Mempertimbangkan Resiko Pengiriman di J&T Express. Jurnal Produktiva, 2(2). https://doi.org/10.36815/jurva.v2i3.1348

Most read articles by the same author(s)